Aplikasi yang mempunyai nama Lucky Cube merupakan satu dari beberapa aplikasi penghasil uang yang banyak dipakai belakangan ini.

Akan tetapi sejumlah pengguna juga masih mempertanyakan bahwa aplikasi Lucky Cube apakah membayar atau justru sebaliknya.

Maka pengguna perlu mengetahui terkait pembahasan hal ini lebih lanjut. Dengan begitu pengguna juga lebih paham serta lebih mengerti.

Pengguna juga perlu mengetahui bahwa tidak seluruh aplikasi penghasil uang yang ada benar-benar membayar penggunanya. Bahkan tidak menutup kemungkinan terdapat aplikasi yang menipu pengguna supaya bersedia memakai aplikasi tersebut.

Untuk itu pengguna perlu berhati-hati. Bagi yang ingin mengetahui pembahasan selebihnya maka dapat menyimak ulasan di bawah:

Mengenal Aplikasi Lucky Cube

Dari beberapa pengguna yang masih bingung mengenai pertanyaan aplikasi Lucky Cube apakah membayar pengguna atau tidak. Maka pengguna perlu mengetahui penjabaran dari aplikasi ini lebih detail lagi.

Aplikasi ini diketahui namanya mempunyai makna berupa kubus keberuntungan. Di samping itu aplikasi juga sudah terdaftar serta tersedia di aplikasi google play store.

Dengan begitu pengguna juga lebih gampang untuk mendapatkannya. Nantinya pengguna bakal disediakan sejumlah misi atau tugas yang perlu  diselesaikan.

Agar mampu menghasilkan sejumlah uang dari aplikasi ini, maka pengguna perlu melakukan tugas serta melakukan pengumpulan koin terlebih dahulu. Dimana koin ini barulah dapat dimiliki oleh pengguna saat berhasil dalam melakukan tugas.

Detail Lucky Cube
Diupdate Pada 10 Januari 2022 
Download 100.000+Download 
Versi 1.0.2
Ukuran 43,78 MB 
Ditawarkan Oleh Qingyu Mobi 

Cara Menjalankan Aplikasi Lucky Cube

Tata cara dalam menjalankan aplikasi ini kiranya penting untuk diketahui oleh para pengguna. Dimana tujuannya tidak lain yaitu memperoleh sejumlah koin yang telah disediakan. Adapun cara yang dimaksud memang terdiri dari beberapa langkah. Untuk detailnya adalah seperti berikut:

  • Pertama pengguna perlu memastikan bahwasanya informasi telah mempunyai aplikasi bernama Lucky Cube. Apabila belum maka pengguna bisa melakukan pengunduhan serta penginstalan terlebih dahulu.
  • Jika sudah memiliki maka pengguna dapat masuk pada aplikasi tersebut.
  • Nantinya pada bagian halaman awal saat pengguna membuka aplikasi, bakal hadir sejumlah pemberitahuan terkait kebijakan beserta persyaratan yang perlu diketahui pengguna.
  • Pengguna bisa membaca serta memahami tampilan tersebut dari aplikasi ini dengan seksama.
  • Jika sudah selesai dan pengguna telah paham maka pengguna bisa menekan tulisan setuju.
  • Tahapan pun selesai, pengguna dapat mengoperasikan aplikasi ini.
  • Setelah ini pengguna sudah dapat menjalankan aplikasi dengan melakukan sejumlah perintah yang telah disediakan.

Baca juga: Cara Daftar Mobile Premier League (MPL)

Cara Menghasilkan Uang Di Aplikasi Lucky Cube

Di samping mengetahui mengenai tata cara menjalankan aplikasi bernama Lucky Cube ini. Pengguna juga perlu mengetahui terkait cara mendapatkan uang dari aplikasi ini. Dimana cara tersebut dapat  dilakukan dalam dua jenis. Untuk ulasan selebihnya adalah seperti berikut:

1. Dengan Memainkan Game Lucky Cube

Cara pertama yang dapat dilakukan oleh pengguna ketika ingin mendapatkan sejumlah uang dari aplikasi ini yaitu dengan memainkan gamenya.

Mengingat aplikasi ini memiliki arti berupa kubus keberuntungan sehingga pengguna disini juga bakal bermain dengan kubus. Dimana pengguna nantinya bakal mempunyai tugas berupa melakukan pemutaran kubus keberuntungan tersebut.

Dalam hal ini pengguna bisa menekan menu jalankan yang biasanya terletak pada bagian halaman utama dari aplikasi. Untuk itu pengguna perlu melakukan penungguan hingga tahapan permainan selesai dilakukan.

Apabila pengguna tengah dalam kondisi beruntung, pengguna bisa mendapatkan sejumlah koin yang bisa ditukarkan menjadi berbentuk uang tunai menggunakan suatu perantara.

2. Mengisi Survei Berbayar

Daftar cara lainnya supaya bisa mendapatkan sejumlah koin dari aplikasi bernama Lucky Cube yaitu dengan melakukan pengisian survei secara berbayar.

Pasalnya aplikasi  ini telah menyediakan sejumlah survei yang dapat dipilih oleh pengguna untuk dilakukan pengisian. Tawaran berupa mengisi survei ini pengguna berkesempatan untuk mendapatkan koin yang jumlahnya mencapai 100 koin.

Bahkan dalam sejumlah kesempatan jumlahnya bisa lebih dari itu. Secara umum semakin bertambah sering pengguna dalam menjalankan tugas maupun misi yang ada. Maka jumlah koin yang dimiliki juga bisa bertambah semakin banyak.

Dengan begitu kesempatan untuk mencairkan koin menjadi uang juga bertambah banyak jumlahnya.

Demikian pembahasan mengenai aplikasi Lucky Cube apakah membayar pengguna atau tidak. Ulasan di atas kiranya penting diketahui oleh para pengguna yang ingin memperoleh koin dari aplikasi ini.

Mengingat koin tersebut nantinya bisa ditukarkan hingga berbentuk uang. Untuk bisa mendapatkan koin inilah pengguna perlu menyelesaikan tugas yang ada.